Wednesday, February 27, 2013

PELAKSANAAN BK DI SEKOLAH



    Bimbingan dan Konseling di SMKN 4 Surabaya menggunakan  pola layanan 17+, serta sudah melaksanakan program BK, mengevaluasi, menganalisis dan melakukan tindak lanjut yang dilaporkan secara rutin kepada kepala sekolah.

Saturday, February 23, 2013

SARANA DAN PRASANA BK



Ruang BK SMK Negeri 4 Surabaya

Thursday, February 21, 2013

PERSONIL GURU BK SMK NEGERI 4 SURABAYA

  
    Salah satu aspek terpenting dalam bidang Bimbingan dan Konseling adalah personil yang memberikan layanan. Adapun personil yang menjadi kekuatan Bimbingan dan Konseling adalah sebagai berikut:

Sunday, February 17, 2013

PERSONIL PELAKSANA BK

    
    Personil pelaksana pelayanan bimbingan dan konseling adalah segenap unsur yang terkait di dalam organigram pelayanan bimbingan dan konseling, dengan Koordinator dan Guru Pembimbing sebagai pelaksana utamanya. Uraian tugas masing-masing personal tersebut khusus dalam kaitannya dengan pelayanan bimbingan dan konseling, adalah sebagai berikut :

Thursday, February 14, 2013

ORGANISASI BK SMK NEGERI 4 SURABAYA

    
    Organisasi pelayanan bimbingan dan konseling di Sekolah Menengah Kejuruan meliputi berbagai unsur dengan organigram yang sebagai berikut :

Saturday, February 9, 2013

RUANG LINGKUP BK SMK NEGERI 4 SURABAYA

Ruang BK SMK Negeri 4 Surabaya

Pengertian Bimbingan dan Konseling

    Bimbingan dan konseling adalah pelayanan bantuan untuk peserta didik, baik secara perorangan maupun kelompok, agar mandiri dan berkembang secara optimal, dalam bimbingan pribadi, bimbingan sosial, bimbingan belajar, dan bimbingan karir, melalui berbagai jenis layanan dan kegiatan pendukung, berdasarkan norma – norma yang berlaku (SK mendikbud No. 025/O/1995).